Gara-gara Coronavirus Belajar Dirumah Diperpanjang
Dikarenakan wabah viruscorona (Covid-19) masih menyebar, maka Libur sekolah di Kabupaten Bogor yang awalnya akan berakhir pada tanggal 28 Maret 2020, akhirnya di perpanjang sampai dengan tanggal 21 April 2020. Berikut ini adalah surat edaran dari BKPP Kab. Bogor.
Berita Terkait
- MPLS Tanpa Ekses di Masa New Normal
- Sosialisasi Pembelajaran di Era New Normal
- SIT Al Madinah TV
- Mengambil Hikmah dibalik Musibah Covid 19
- Amazing Al Madinah 2020